Visi Dan Misi SMK BAKTI 17 Jakarta :
VISI
“TERWUJUDNYA SMK YANG BERKUALITAS UNTUK MENGHASILKAN TAMATAN YANG BERAKHLAKUL KARIMAH, BUDI PEKERTI DAN MEMILIKI PENGETAHUAN LUAS SERTA KETERAMPILAN SESUAI KOMPETENSI YANG DIBUTUHKAN DUNIA INDSUTRI SAAT INI”
MISI
- Meningkatkan kualitas organisasi dan manajemen sekolah
 - Meningkatkan kualitas KBM dalam mencapai kompetensi siswa
 - Meningkatkan kualitas kompetensi guru dan pegawai
 - Meningkatkan kualitas sarana dan prasana pendidikan
 - Meningkatkan kualitas SDM dan kualitas pembinaan kesiswaan
 - Meningkatkan kemitraan dengan DU/DI
 - Meningkatkan kreativitas SDM dalam penempatan kerja
 
TUJUAN
- Menyiapkan peserta didik agar menjadi manusia yang produktif dan mampu bekerja sendiri
 - menyiapkan peserta didik agar mampu memilih karir
 - menyiapkan peserta didik dengan ilmu pengetahuan dan teknologi
 - membekali peserta didik dengan kompetensi-kompetensi yang sesuai dengan program keahlian yang dipilih